Tuesday, September 17, 2013

Manusiawinya manusia

Posted by Unknown at 4:48 PM
Kesalahan pada seorang manusia memang sangat bahkan amat manusiawi
Tidak ada manusia yang begitu sempurna
Begitu disiplin dengan tingkat error yang kecil
Mustahil

Terkadang kita harus mengetahui sesuatu yang harusnya tidak kita ketahui
Mengetahui hal - hal yang menyakitkan ataupun menyedihkan
Sengaja ataupun tidak sengaja
Semuanya menimbulkan kesan dan penilaian

Kembali lagi, semuanya akan dianggap manusiawi
atau seperti quote ini "Namanya juga manusia. khilaf itu wajar"
Tetapi ada begitu banyak yang menjadikan khilaf itu alasan
Sengaja atau tidak disengaja. Tapi  kembali lagi, semuanya berawal dari niat.

Dimana - mana memang mempertahankan itu selalu lebih sulit daripada memperoleh
Ada banyak pengorbanan yang harus diberikan dan dikeluarkan
Padahal bukan hanya itu, ada simpati, empati dan menjaga perasaan sesama
Kembali lagi, kesalahan dan ketidak sesuaian itu manusiawi

Sulit ketika kita mengetahui apa yang harusnya mereka sembunyikan
Bukan karena dicurahkan dari yang bersangkutan
Bisa karena kita membaca keadaan, membaca bahasa tubuh bahkan menganalisis dari bukti yang ada
Mungkin bukan suudzon, hanya saja semuanya mengarah dan menjadi terarah

Terlalu bingung untuk diungkapkan
Untuk apa? dan Apa gunanya?
Walaupun rasanya mengganggu dan bisa jadi masuk ke dalam alam bawah sadar
Disimpan rapat dalam kotak memori
Akan lebih awet karena tidak pernah disampaikan
Tidak pernah dilupakan

Semua ini hanya curahan hati
kata - kata yang ingin dirangkai dengan kesimpulan seperti ini,
"Kesalahan memang begitu manusiawi untuk manusia. Namun, lakukanlah apa yang harus dilakukan, tepati apa yang harus ditepati dan apapun yang Kita lakukan lihatlah apakah dampaknya menyakiti orang lain atau tidak. Walaupun Kesalahan itu manusiawi. Jangan pernah diniatkan."

Berbahagialah karena dirimu. Apapun yang orang lain perbuat jangan pernah membuatmu tidak bahagia dan down.
Semoga kalian semua bahagia.

0 comments on "Manusiawinya manusia"

Post a Comment

Poskan komentar

Tuesday, September 17, 2013

Manusiawinya manusia

Kesalahan pada seorang manusia memang sangat bahkan amat manusiawi
Tidak ada manusia yang begitu sempurna
Begitu disiplin dengan tingkat error yang kecil
Mustahil

Terkadang kita harus mengetahui sesuatu yang harusnya tidak kita ketahui
Mengetahui hal - hal yang menyakitkan ataupun menyedihkan
Sengaja ataupun tidak sengaja
Semuanya menimbulkan kesan dan penilaian

Kembali lagi, semuanya akan dianggap manusiawi
atau seperti quote ini "Namanya juga manusia. khilaf itu wajar"
Tetapi ada begitu banyak yang menjadikan khilaf itu alasan
Sengaja atau tidak disengaja. Tapi  kembali lagi, semuanya berawal dari niat.

Dimana - mana memang mempertahankan itu selalu lebih sulit daripada memperoleh
Ada banyak pengorbanan yang harus diberikan dan dikeluarkan
Padahal bukan hanya itu, ada simpati, empati dan menjaga perasaan sesama
Kembali lagi, kesalahan dan ketidak sesuaian itu manusiawi

Sulit ketika kita mengetahui apa yang harusnya mereka sembunyikan
Bukan karena dicurahkan dari yang bersangkutan
Bisa karena kita membaca keadaan, membaca bahasa tubuh bahkan menganalisis dari bukti yang ada
Mungkin bukan suudzon, hanya saja semuanya mengarah dan menjadi terarah

Terlalu bingung untuk diungkapkan
Untuk apa? dan Apa gunanya?
Walaupun rasanya mengganggu dan bisa jadi masuk ke dalam alam bawah sadar
Disimpan rapat dalam kotak memori
Akan lebih awet karena tidak pernah disampaikan
Tidak pernah dilupakan

Semua ini hanya curahan hati
kata - kata yang ingin dirangkai dengan kesimpulan seperti ini,
"Kesalahan memang begitu manusiawi untuk manusia. Namun, lakukanlah apa yang harus dilakukan, tepati apa yang harus ditepati dan apapun yang Kita lakukan lihatlah apakah dampaknya menyakiti orang lain atau tidak. Walaupun Kesalahan itu manusiawi. Jangan pernah diniatkan."

Berbahagialah karena dirimu. Apapun yang orang lain perbuat jangan pernah membuatmu tidak bahagia dan down.
Semoga kalian semua bahagia.

No comments:

Post a Comment

Poskan komentar

 

DreamCatcher Copyright 2009 Sweet Cupcake Designed by Ipiet Templates Image by Tadpole's Notez